Nama Ketua TIM : Nuni Sa’adah
Email :pasca@unpad.ac.id
Nama Anggota : Supriatna & Tresnanengsih

Deskripsi Singkat Produk Inovasi :
Co-Working Space of Reservation Integrated System and Food’s Based on Web merupakan aplikasi system peminjaman ruangan
yang terintegrasi dan makanan berbasis web. Aplikasi ini dibuat dalam rangka mengelola peminjaman ruangan sehingga
tidak terjadi double peminjaman ruangan yang sama oleh user yang berbeda. Dengan aplikasi ini ke depan peminjaman
ruangan dapat diakses secara online melalui http://ruangan.pasca.unpad.ac.id atau untuk peminjam dapat mendownload
aplikasi melalui playstore “Reservation Room Pasca Unpad”.

Tujuan Produk Inovasi :
Untuk mempermudah proses peminjaman ruangan sehingga sistem yang mengkoordinir antara ruangan yang tersedia,
manajer sebagai pembuat keputusan yang akan disampaikan kepada user, penanggung jawab ruangan, peralatan dan
cafe sehingga ruangan yang akan dipinjam siap digunakan sesuai dengan keinginan user.

Manfaat Produk Inovasi :
user dapat dengan mudah meminjam ruangan tanpa harus datang ke SPs, metode yang digunakan hybrid atau
nonhybrid dan pemesanan makanan yang akan diantar sesuai dengan waktu yang telah ditentukan oleh user.

Share This

Share This

Share this post with your friends!